Evaluasi Alat Crushing Plant pada Tambang Diorit …
Evaluasi Alat Crushing Plant pada Tambang Diorit Berdasarkan Target Produkasi dan Spesifikasi Alat di PT Total Optima Prakarsa, Desa Peniraman Dalam Kecamatan Sungai Pinyuh, Kabupaten Mempawah Provinsi Kalimantan Barat. Kondisi awal target produksi perusahaan adalah sebesar 8.000 BCM/bulan atau 22.000 ton/bulan (bulan November …